10 Fakta Unik Pesona Megahnya Wat Phra Kaew Thailand

Bangkok memang memiliki banyak destinasi wisata yang salah satunya adalah Wat Phra Kaew Thailand.


10 Fakta Unik Pesona Megahnya Wat Phra Kaew Thailand

Sebuah candi Buddha yang banyak dikunjungi oleh wisatawan karena kemegahannya yang berhasil menarik perhatian banyak orang.

Perpaduan warna merah, hijau, dan emasnya yang membuat tempat ini terlihat mewah menambah pesona di dalamnya.

Selain beberapa bangunan kokoh, kamu juga akan menemukan beberapa patung, stupa dan kuil yang membuat Wat Phra Kaew Thailand tampak lebih lengkap.

Area yang dimiliki cukup luas sehingga terkadang disebut juga dengan kampung kecil. Sangat banyak pengunjung lokal maupun luar negeri yang setiap hari memadatkan candi megah ini.


Wat Phra Kaew Thailand yang Penuh Nilai Budaya

Bangunan luas ini memiliki beberapa spot dan hal-hal menarik di dalamnya yang pasti tidak akan membuat kamu rugi ketika memutuskan untuk berkunjung.

Baca Juga 
10 Tempat Liburan Keren Di Genting Highlands Malaysia

Pesona Indah Wat Phra Kaew

sumber : gloob-online.com
Destinasi wisata ini memang terkenal akan pesonanya yang mampu membuat semua orang tertarik. Halaman yang luas dilengkapi dengan bangunan-bangunan dan patung menakjubkan menambah keindahan candi ini.


Gagahnya Patung Giant Guardian

sumber : www.mediastorehouse.com.au

Patung yang terdiri dua giant guardian berdiri gagah  ini tepat berada di bagian pintu masuk. Patung ini merupakan salah satu bagian penting di area tersebut. Selain patung yang berwarna biru, ada juga patung yang berwarna emas dan lainnya. Jadi, pastinya kamu bisa memotret lebih banyak di sana.


Keindahan Malam Wat Phra Kaew Thailand

sumber : www.asiaessencetours.com

Tidak hanya pagi atau siang hari saja, tempat ini juga tampak mempesona ketika malam hari dengan warnanya yang semakin terlihat jelas.


Pintu Masuk dengan Dominan Emas


sumber : www.northsouthtravel.com
Tidak heran jika banyak orang menganggap tempat ini sangat mewah, karena memang sebagian besar warna yang digunakan adalah emas termasuk bagian pintu masuknya.


Bagian Dalam yang Menakjubkan

sumber www.mychiangmaitravel.com

Ketika Anda masuk ke dalam pasti akan dibuat kaget dengan tampilan dalamnya yang sangat mewah. Akan terlihat keren jika kamu mengambil gambar disini.


Gagahnya Chiang Rai


sumber www.mychiangmaitravel.com
Salah satu patung besar yang berada di dalam ruangan dianggap sebagai patung atau arca yang paling diagungkan. Tidak masalah jika kamu hanya sekedar berfoto mengambil gambar kegagahannya.


Dua Gajah Spot Terbaik

sumber www.flickr.com

Patung kedua gajah ini berada di luar, dengan warna yang sangat cantik membuat semua orang suka bersantai di tempat ini.


Patung Buddha

sumber a.cdn-hotels.com

Karena tempatnya memang cukup luas, pihak yang berada di baliknya memberikan petunjuk arah supaya tidak ada yang tersesat. Di dalamnya, nanti kamu akan menemukan patung Buddha sebagai salah satu perlambang peradaban dan agama yang berkembang di negeri gajah putih ini.


Uniknya Desain Luar

sumber fineartamerica.com

Bagian luar termasuk spot favorit para pengunjung karena desainnya memang unik dan cantik.

Baca Juga 
10 Keindahan Gardens By The Bay Singapura Yang Wajib Kamu Tau

Golden Chedi yang Menawan

sumber dessylovetravelling.wordpress.com

Lagi-lagi kamu akan ditemukan dengan banyak patung yang menawan serta memiliki arti masing-masing.

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka Candi Buddha Thailand

Karena tempat ini menjadi satu dengan Grand Palace (Rattanakosin) sehingga harganya lebih hemat untuk menikmati dua tempat yaitu Rp225.000.

Kamu bisa menikmati liburan disini mulai jam 8.30 pagi sampai pukul 3.30 sore. Murah bukan? Oleh karena itu, supaya liburan menjadi lebih lengkap alangkah baiknya berkunjung kesini ketika singgah di Bangkok, Thailand.

Sekian dulu artikel jalan seru tentang  10 Fakta Unik Pesona Megahnya Wat Phra Kaew Thailand. Sekian dulu

Belum ada Komentar untuk "10 Fakta Unik Pesona Megahnya Wat Phra Kaew Thailand"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel